| Penulis | Lina Handayani, S.KM., M.Kes., Ph.D., Asa Ismia Bunga Aisyahrani M.A |
| Ukuran | 14 X 21 cm (A5) |
| Tebal | 65 HALAMAN |
| ISBN | SEDANG DIAJUKAN |
Buku ini hadir untuk mengangkat tema dinamika pengasuhan dan agensi anak, khususnya dalam konteks keluarga Indonesia yang hidup di luar negeri. Topik ini berangkat dari kesadaran bahwa hubungan orang tua dan anak bukanlah proses satu arah, melainkan interaksi timbal balik yang penuh makna.